Rabu, 19 Desember 2012

Asuransi Sebagai Investasi

Asuransi Sebagai Investasi - Pada saat ini asuransi kesehatan bukan hanya sekedar penanggungan biaya atas kesehatan bagi mereka yang telah memiliki polisnya. Melainkan lebih kepada sebuah perlindungan dalam segi investasi, karena jikalau polis asuransi tidak digunakan untuk pengobatan, pemegang polis juga bisa mewariskannya kepada anak atau anggota keluarga lain. Ini jelas membantah anggapan orang yang masih berpikir bahwa jika memiliki asuransi kesehatan, namun si pemegang polis tak pernah menggunakannya sama sekali maka asuransi akan sia-sia.

Investasi
Terlebih jika anda menyadari, asuransi kesehatan mampu memberikan keuntungan lebih bagi anda. Pertama kesehatan anda akan memiliki jaminan, dalam hal ini jika anda sakit anda tak perlu keteteran masalah financial. Sedangkan yang ke-dua, anda memiliki tabungan yang dapat anda manfaatkan untuk keperluan dimasa mendatang.

Dan yang terpenting adalah jenis asuransi seperti ini juga sangat membantu anda yang memiliki kelebihan uang, namun tidak tahu akan digunakan untuk investasi apa uang itu. Sehingga dengan memilih berinvestasi melalui polis asuransi ini adalah salah satu cara yang efisien daripada uang anda terhambur-hambur secara sia-sia atau memilih berinvestasi dengan hal yang belum terjamin.

Maka bijaklah dalam memanfaatkan keuangan anda, karena meskipun uang bukanlah hal yang utama, namun seringkali uang dibutuhkan dalam pemenuhan kebutuhan hidup. Terlebih kesehatan yang menjadi hal paling utama seseorang untuk menikmati kehidupan
Baca Selanjutnya >>

Selasa, 18 Desember 2012

Asuransi Jiwa Dari Commonwealth Life

Asuransi Jiwa dari Commonwealth Life - Bingung mencari jenis dan produk asuransi mana yang sesuai dengan kebutuhan? Apalagi kalau mengenai perusahaan asuransi yang sudah terjamin kualitasnya. Sebagai salah satu perusahaan yang menawarkan jasa asuransi jiwa untuk masyarakat umum.
Perusahaan Asuransi Jiwa Commonwealth Life selalu berusaha memberikan kemudahan kepada konsumennya, mulai dari akses hingga pelayanannya. Bahkan untuk menjamin kemanan dan kenyamanan Nasabah dalam berasuransi, Commonwealth Life telah memilih mitra perusahaan reasuransi yang sudah memiliki reputasi internasional.
Asuransi Jiwa

Selain itu, Commonwealth Life juga mendistribusikan berbagai macam produknya kepada Mitra Bank dan juga Non-Bank melalui program Bancassurance. Adapun beberapa mitra bancaassurance nya adalah Citibank, BCA Card, PermataBank, AstraWorld, Telkomsel, dan beberapa perusahaan lain yang memang memmiliki kredibilitas baik dibidangnya.

Tak hanya itu saja Commonwealth Life yang telah mulai melayani polis asuransi pada para nasabah di Indonesia sejak tahun 1992 itu pun terus berkembang untuk memberikan pelayanan asuransi jiwa terbaik. Saat ini saham terbesar Commonwealth Life dimiliki oleh Commonwealth Bank of Australia Group sebesar 80% (CMG Asia Life Holdings Limited 50% saham dan Commwealth Life International Holdings PTY LTD 30% saham) dan 20% oleh PT. Gala Arta Jaya. CBA adalah salah satu perusahaan penyedia jasa keuangan terkemuka yang menguasai industri perbankan dan asuransi di Australia. 

Dua perusahaan asuransi jiwa yang sudah lebih awal berdiri adalah ‘CommInsure’ di Australia' dan ‘Sovereign’ di New Zealand yang keduanya merupakan perusahaan asuransi jiwa terbaik di masing-masing negara.
Baca Selanjutnya >>